Yayasan Kanker Indonesia Sumatera Utara melakukan sosialisasi dengan sasaran 200 orang peserta dari Majelis Pelayanan Sosial Muhammadiyah & Aisyiyah Medan di Aula T. Rizal Nurdin pada Selasa, 18 Juli 2023.
YKI SUMUT secara aktif dan konsisten menyelenggarakan acara ‌dan kegiatan rutin setiap pekannya‌‌ sebagai bentuk upaya sosialisasi ‌dan edukasi kanker ke masyarakat.